Bahaya Cream Pemutih Wajah Saat Hamil

Bahaya Cream Pemutih Wajah Saat Hamil

Memiliki wajah yang cantik, putih berseri memang dambaan setiap wanita. Ibu hamil dan menyusui pun juga ingin selalu tampil cantik di depan setiap orang khususnya selalu tampil cantik didepan pasangan atau suaminya.

Di negara tropis yang kebanyakan para wanita yang memili kulit sawo matang memungkinkan wanita untuk mendapatkan kulit tubuh atau wajah yang lebih putih dari kebanyakan wanita lainya. Apalagi kalau wanita itu hamil, kita tau bahwa wanita hamil akan mengalami hyperpigmentasi kulit atau adanya topeng kehmilan pada wajah sehingga membuat kulit wajah tanpak hitam dari biasanya. Sehingga memungkinkan wanita hamil tersebut memakai cara dengan memakai krim pemutih wajah.

Bahaya Cream Pemutih Wajah Saat Hamil

Menggunakan krim pemutih wajah saat hamil sangat tidak disarankan. Hal ini di khawatirkan adanya zat berbahaya bagi tubuh ibu dan janin. Zat tersebut adalah merkuri dan hidroquinon yang dimana kedua zat tersebut akan menimbulkan dampak yang serius bagi ibu dan janinnya.

Beberapa dampak yang di timbulkan zat merkuri dan hidroquinon bagi ibu dan bayi adalah :

1. Bahaya Cream Pemutih Wajah Saat Hamil Pada ibu

Bahayanya dan dampaknya jika seorang ibu menggunakan krim pemutih wajah yang mengandung zat yang berbahaya seperti kanker kulit, gangguan ginjal, dan efek zat tersebut adalah membuat kulit wajah lebih parah dari sebelumnya jika ibu tidak menggunakan krim wajah pemutih itu lagi jadi membuat ibu ketergantungan pada krim tersebut sehingga kan selalu memakainya.

2. Bahaya Cream Pemutih Wajah Saat Hamil Pada janin

Jika seorang ibu hamil memakai krim pemutih yang mengandung zat berbahaya maka zat tersebut akan mengalir ke janin melalui darah, sehingga dampak buruknya akan membahayakan janin seperti dapat menimbulkan kerusakan otak sehingga mengalami retardasi mental yakni intelegensi yang kurang, membuat anak yang kelak akan dilahirkan menjadi buta, bisu, memperlambat pertumbuhan janin dan yang paling fatal yakni dapat menyebabkan keguguran.

Setelah mengetahui bahayanya krim pemutih wajah bagi kehamilan tersebut tentunya ibu harus berfikir dua kali untuk menggunakan krim pemutih tersebut karena ditakutkan kandungan didalamnya dapat mengganggu kesehatan ibu dan janin. Dan sebaiknya jika ingin tampil selalu cantik dan segar sebaiknya menggunkana dari bahan-bahan alami saja yaitu seperti masker yang terbuat dari buah-buahan yang tentunya lebih alami dan cocok untuk ibu danjanin yang dikandunganya. Sekian dari saya, semoga bermanfaat.

1 Response to "Bahaya Cream Pemutih Wajah Saat Hamil"

=> Silahkan berkomentar sesuai dengan topik artikel
=> Komentar dengan link tidak akan dipublish

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel